Panduan Penggunaan
Aplikasi ini adalah aplikasi yang dapat mengidentifikasi formalin pada ikan asin, cara penggunaan aplikasi ini yaitu :
- Pilih menu pengujian pada sudut kanan atas atau klik tombol lihat pengujian
- Pada halaman ini user diharuskan upload berupa gambar ikan asin
- Kemudian user melakukan crop gambar ikan asin
- Setelah hasil crop gambar ikan hasil tampil, user klik tombol prediksi
- Aplikasi akan menampilkan hasil prediksi berdasarkan upload gambar yang user masukan